Showing: 1 - 10 of 31 Articles

Untuk Mempertahankan Karyawan Terbaik Anda, Berinvestasilah kepada Manajer Terbaik Anda

Ringkasan    Manajer kini tengah populer. Di antara adanya pengunduran diri massal, pandemi yang berlangsung, karyawan yang menuntut fleksibilitas kerja, tantangan kesehatan mental yang meningkat, resesi yang membayangi, dan ketidakpastian secara umum, lebih banyak karyawan meminta arahan dan dukungan kepada supervisor langsungnya. Anda dapat mengingat kembali studi Gallup yang terkenal tahun 2013 yang menemukan bahwa orang-orang …

Proses Tiga Langkah untuk Memutus Siklus Frustrasi, Stres, dan Konflik di Tempat Kerja

Ketika kita memiliki konflik di tempat kerja, umumnya kita menyalahkan orang lain, seperti atasan yang tidak kompeten, rekan kerja yang berperilaku pasif-agresif, atau rekan penimbun barang di departemen lain. Namun, perselisihan yang lebih sedikit di tempat kerja dimulai dari diri sendiri dengan cara memutus siklus frustrasi, stres, dan konflik. Ingatlah suatu konflik di tempat kerja. …

Alasan Orang-orang Mundur dari Pekerjaannya

Bayangkan Anda tengah memegang ponsel milik perusahaan dan Anda mendapatkan surel dari LinkedIn. “Perusahaan ini mencari kandidat seperti Anda!” Anda mungkin tidak sedang mencari pekerjaan, tetapi Anda selalu terbuka terhadap peluang. Karena Anda hendak mengetahuinya, Anda mengeklik tautan di surel itu. Beberapa menit kemudian atasan Anda muncul di depan meja Anda. “Saya perhatikan akhir-akhir ini …

Alasan Gagalnya Leadership Visioner

Leadership visioner umumnya dilihat sebagai kunci terhadap perubahan strategis. Alasannya, leadership visioner tidak hanya menetapkan arah strategis, tetapi juga memberikan penjelasan mengapa perubahan itu layak dilakukan dan menginspirasi orang-orang untuk mendukung perubahan. Namun, penelitian menemukan bahwa dampak positif leadership visioner tidak didapatkan ketika visi strategis manajer tingkat menengah tidak selaras dengan yang dimiliki manajemen puncak. …

Cara Melihat Leader yang Tidak Kompeten

Jika Anda ingin memahami alasan beberapa perusahaan yang memiliki budaya toksik, berkinerja rendah dibandingkan dengan potensi mereka, dan pada akhirnya jatuh — lihat saja kualitas leadership dalam timnya. Leader yang kompeten menghasilkan tingkat kepercayaan, keterlibatan, dan produktivitas yang tinggi, sedangkan leader yang tidak kompeten menghasilkan karyawan yang cemas dan terasingkan, yang mempraktikkan perilaku kerja yang …

Biarkan Karyawan Anda Memberontak

Pelibatan karyawan merupakan suatu masalah. Untuk memperbaikinya, dorong karyawan Anda untuk melawan aturan dan menjadi diri mereka sendiri. Kami akan menunjukkan Anda pihak yang telah melakukannya dengan benar dan cara Anda juga dapat melakukan hal yang sama.  Sepanjang karier kita, kita diajarkan untuk menyesuaikan diri — pada status quo, pada pendapat dan perilaku orang-orang, dan …

Hal yang Harus Dikatakan dalam Wawancara Keluar

Melihat kebanyakan orang akan mendapatkan beberapa pekerjaan selama karier profesionalnya, Anda mungkin memiliki peluang untuk mengikuti wawancara keluar pada satu atau beberapa titik dalam karier Anda. Memang tidak semua perusahaan melaksanakan wawancara keluar, namun jika Anda memiliki kesempatan untuk berpartisipasi di wawancara ini, hal ini adalah kesempatan untuk memberikan umpan balik kepada perusahaan sehingga perusahaan …

Cara Bekerja dengan Bos yang Memiliki Ekspektasi yang Tidak Realistis

Setiap leader terkadang memiliki ekspektasi yang tidak realistis, tanpa memandang manajer Anda seorang supervisor garda terdepan atau CEO. Namun, kebanyakan waktu, beberapa bos memang tidak realistis. Bos ini tidak mempertimbangkan fakta di lapangan, atau mereka terbiasa merujuk pada pengalaman masa lalunya di perusahaan lain dibandingkan dengan orang-orang dan keadaan di perusahaan saat ini, atau bahkan …

Hal yang Harus Dilakukan Ketika Anda Berpikir Bos Anda Mengucilkan Anda

Di dunia yang ideal, bos Anda akan mendukung Anda dan tujuan karier Anda, membuka kesempatan, dan menunjukkan jalan bagi Anda untuk sukses di perusahaan Anda. Akan tetapi, dunia bukanlah tempat yang ideal dan bahkan manajer yang awalnya terlihat suportif dapat berubah secara tiba-tiba. Misalnya, bos direktur teknis rekan kerja saya dahulu terlihat kehilangan kepercayaan dirinya …

Alasan Anda Harus Memiliki (Sekurangnya) Dua Karier

Apakah Anda bermimpi untuk mengganti karier yang sangat berbeda dengan pekerjaan Anda saat ini? Kebanyakan orang menginginkan mimpi tersebut, namun tidak pernah melakukannya: biaya untuk berganti karier terasa terlalu tinggi, dan kemungkinan sukses terlihat terlalu jauh. Jawabannya bukanlah fokus pada pekerjaan Anda saat ini, tanpa pencapaian, dan perlahan mengalami kelelahan emosional. Jawabannya adalah dengan melakukan …